Total Pengunjung
Diberdayakan oleh Blogger.
Popular Posts
-
Taukah kalian apa perbedaan yang paling menakutkan dalam Lucid dream ? Hmm Lucid dream memang berbeda dari mimpi jika mimpi adalah suatu...
-
Wake Initiated Lucid Dreaming atau WILD adalah keadaan lucid dream yang disengaja. Yaitu keinginan kita untuk sengaja masuk ke dalam a...
-
Pernahkah anda menyadari bahwa saat bermimpi kita merasakan perbedaan yang sangat terasa, tetapi hal itu sangat sulit di rasakan. Cont...
-
Ketika Anda bermimpi , biasanya Anda tidak tahu kau bermimpi . Peristiwa mimpi terasa nyata , terlepas dari bagaimana fantastis ...
-
1. Cek realitas dan kesadaran anda, Kenali tanda-tanda mimpi Cobalah untuk membiasakan diri mengecek realita dan kesadaran anda, bahka...
-
Apa enaknya ? Kita semua bermimpi berdasarkan memori kita. Aku jujur kaget banget waktu tahu temen-temenku bilang di dalem mimpi, i...
-
Seperti Apa rasanya lucid dreaming? Kita semua bermimpi berdasarkan memori kita. Aku jujur kaget banget waktu tahu temen-temenku bi...
-
Pada Proses kali ini adalah teknik masuk ke dalam Lucid Dream tanpa di sengaja teknik kali ini merupakan teknik yang membutuhkan kepeka...
-
Lucied Deam merupakan sensasi yang berbeda dalam sebuah mimpi dimana kita bisa menyadari setiap realita aneh dalam keadaan yang ada. Nah a...
-
https://www.facebook.com/groups/1488889994695585/ Ini adalah teknik untuk berusaha langsung masuk ke fase REM (Rapid Eye Movem...
Followers
Blog Archive
Label
Online
Wake Initiated Lucid Dreaming atau WILD adalah keadaan lucid dream yang disengaja. Yaitu keinginan kita untuk sengaja masuk ke dalam alam Lucid Dream dengan kesadaran kita sejak akan memulai tidur.
Cara ini disebut Wake initiation of lucid dream (WIoLD). Teknik Step by stepnya adalah seperti ini:
1. Konsentrasi dan Relaks. Tutup mata dan konsenerasikan pikiran ke relaksasi tubuh kalian.
2. Coba buat bayangan visual tetapi dengan mata yang tertutup. ( Mencoba untuk masuk ke dalam Fase REM )
3. Jaga pikiran agar tetap sadar dan terjaga. Inti dari LD adalah membuat tubuh relaks tetapi pikiran terjaga dalam keadaan santai. Kalau pikiran tegang, tubuh tidak akan mau tidur.
Cara ini dapat dilakukan dengan berbagai cara, misalnya berhitung, membayangkan diri sedang naik turun tangga, dan lain sebagainya.
4. Ini adalah fase utama. Kebanyakan orang (termasuk saya) sering berhasil tiba di fase ini tapi gagal masuk ke fase selanjutnya (Gerbang LD). Padahal barrier antara dunia nyata dan dunia mimpi sudah setipis kertas.
Saat kita tiba di sleep paralysis (yang biasa dikenal dengan diduduki jin saat tidur), mendengar suara-suara keras, sulit bernafas, sensasi jatuh atau berputar-putar, dan perasaan melayang ke dimensi lain.
Kebanyakan orang akan panik dan terbangun. JANGAN PANIK!! Tenang saja, belum ada orang mati karena masuk ke alam mimpi. Pertama mungkin akan panik dan terbangun, tapi kalau cukup sering tiba di fase ini, mudah-mudahan rasa panik itu akan hilang.
5. Ini adalah fase setelah kita berhasil tiba di alam mimpi. Kita akan mengalami sensasi seperti berada di ruangan atau terowongan yang gelap gulita. Kadang orang sudah sampai sini, panik, dan terbangun karena tidak tahu dan takut apa yang akan kita lakukan. SAYANG SEKALI !!
Saat kita tiba di sini, dengan berkonsenterasi cukup keras, kita dapat memilih dan menjelajahi mimpi kita sendiri. Dan kita secara resmi berhasil menjadi seorang Oneironaut.
Label:All Posting
Langganan:
Posting Komentar
(Atom)
Nice info gan
BalasHapushttp://marshdream.blogspot.com/2018/07/cara-atau-tekhnik-melakukan-lucid-dream.html